Kode PIN (Personal Identification Number) biasanya kita gunakan agar ponsel (lebih tepatnya nomor di ponsel) kita tidak dijahili atau disalahgunakan oleh orang yang tak bertanggungjawab. Katakanlah saat ponsel kita hilang dicuri orang, data phonebook atau SMS yang ada di SIM card bisa menjadi tidak aman dan disalahgunakan oleh orang tersebut. Maka sangat penting untuk selalu memasang kode PIN di nomor handphone yang kita gunakan.
Tapi terkadang urusan PIN ini bisa merepotkan buat yang awam. Contohnya apabila kita kelupaan. Salah memasukkan kode PIN hingga 3 kali akan mengakibatkan nomor kita 'terblokir'.
Nah kalau udah terblokir bisa bikin repot. Kamu harus memasukkan kode PUK (Personal Unblocking Key) yang terdiri atas 8 digit angka agar nomor kamu bisa dipergunakan kembali.
Untuk mendapatkan kode PUK Telkomsel; simPATI dan Kartu AS nggak repot-repot amat kok. cara di bawah ini kamu bisa menggunakan nomor Telkomsel yang lain (la iyalah, khan nomornya keblokir :p).
Cara Mengetahui Kode PUK Telkomsel
Sebelumnya persiapkan dulu MSISDN (Mobile Station International Subscriber Directory Number) alias nomor Tsel kamu berikut 16 angka di belakang kartu. Selanjutnya kamu bisa dapetin PUK Tsel (nama pendeknya si Merah) dengan 7 cara:
1.Datang ke GraPARI Telkomsel atau Gerai Halo
Buat kamu yang lagi santai, langsung aja nyok ke GraPARI Telkomsel. Selain nyaman dan profesional, bisa sekalian buat cuci mata, coz cs (Customer Service)nya cantik-cantik en ganteng-ganteng kok. Hehe...
2.Menggunakan kode UMB *116#
Dari ponsel ketik *116# OK/Yes. Selanjutnya pilih PUK,GPRS,SLI. Lalu pilih PUK. Kamu akan diminta memasukkan MSISDN, ketikkan saja nomor Telkomsel kamu. Selanjutnya masukkan 16 angka di belakang kartu.
Beberapa melaporkan cara ini kadang nggak jalan. Tenang, masih ada 5 cara lain kok
3.Hubungi Layanan Telkomsel 155 (GRATIS)
Layanan Telkomsel 155 ini Gratis, bebas biaya. Kamu tinggal telepon 155 dari ponsel kamu dan CS (Customer Service) Telkomsel siap melayani. Hanya saja nomor ini susah diakses, mungkin karena Gratis kali y, jadi traffic-nya padat. :p
4.Hubungi Layanan Telkomsel 188 (berbayar)
Nah kalau nomor ini paling gampang diakses. Karena berbayar, jadi nggak banyak yang menggunakan nomor ini untuk sekedar nanyain PUK. Tapi tarifnya hanya Rp300 per telepon kok, nggak mahal. Buat kamu yang butuh cepat dan irit waktu, bisa pake cara ini.
5.Tweet ke @Telkomsel
Lewat akun Twitter kamu, cukup Tweet ke @Telkomsel. Contoh: @Telkomsel mohon bantu PUK utk nomor 08528778xxxx 16 angka blkg kartu 6210118778xxxxxx Thx
6.Komen di akun Facebook Telkomsel
Login dulu akun fb kamu, selanjutnya komentar aja di status /timeline terbaru dari https://facebook.com/telkomsel
Cara Dapetin Kode PUK Telkomsel di Facebook
7.Email ke CS Telkomsel
Nggak pake repot, cukup email ke cs@telkomsel.co.id dengan subjek cek kode PUK. Jangan lupa menyebutkan nomor Telkomsel dan 16 angka di belakang kartu di isi email kamu.
Tapi terkadang urusan PIN ini bisa merepotkan buat yang awam. Contohnya apabila kita kelupaan. Salah memasukkan kode PIN hingga 3 kali akan mengakibatkan nomor kita 'terblokir'.
Nah kalau udah terblokir bisa bikin repot. Kamu harus memasukkan kode PUK (Personal Unblocking Key) yang terdiri atas 8 digit angka agar nomor kamu bisa dipergunakan kembali.
Untuk mendapatkan kode PUK Telkomsel; simPATI dan Kartu AS nggak repot-repot amat kok. cara di bawah ini kamu bisa menggunakan nomor Telkomsel yang lain (la iyalah, khan nomornya keblokir :p).
Cara Mengetahui Kode PUK Telkomsel
Sebelumnya persiapkan dulu MSISDN (Mobile Station International Subscriber Directory Number) alias nomor Tsel kamu berikut 16 angka di belakang kartu. Selanjutnya kamu bisa dapetin PUK Tsel (nama pendeknya si Merah) dengan 7 cara:
1.Datang ke GraPARI Telkomsel atau Gerai Halo
Buat kamu yang lagi santai, langsung aja nyok ke GraPARI Telkomsel. Selain nyaman dan profesional, bisa sekalian buat cuci mata, coz cs (Customer Service)nya cantik-cantik en ganteng-ganteng kok. Hehe...
2.Menggunakan kode UMB *116#
Dari ponsel ketik *116# OK/Yes. Selanjutnya pilih PUK,GPRS,SLI. Lalu pilih PUK. Kamu akan diminta memasukkan MSISDN, ketikkan saja nomor Telkomsel kamu. Selanjutnya masukkan 16 angka di belakang kartu.
Beberapa melaporkan cara ini kadang nggak jalan. Tenang, masih ada 5 cara lain kok
3.Hubungi Layanan Telkomsel 155 (GRATIS)
Layanan Telkomsel 155 ini Gratis, bebas biaya. Kamu tinggal telepon 155 dari ponsel kamu dan CS (Customer Service) Telkomsel siap melayani. Hanya saja nomor ini susah diakses, mungkin karena Gratis kali y, jadi traffic-nya padat. :p
4.Hubungi Layanan Telkomsel 188 (berbayar)
Nah kalau nomor ini paling gampang diakses. Karena berbayar, jadi nggak banyak yang menggunakan nomor ini untuk sekedar nanyain PUK. Tapi tarifnya hanya Rp300 per telepon kok, nggak mahal. Buat kamu yang butuh cepat dan irit waktu, bisa pake cara ini.
5.Tweet ke @Telkomsel
Lewat akun Twitter kamu, cukup Tweet ke @Telkomsel. Contoh: @Telkomsel mohon bantu PUK utk nomor 08528778xxxx 16 angka blkg kartu 6210118778xxxxxx Thx
6.Komen di akun Facebook Telkomsel
Login dulu akun fb kamu, selanjutnya komentar aja di status /timeline terbaru dari https://facebook.com/telkomsel
Cara Dapetin Kode PUK Telkomsel di Facebook
7.Email ke CS Telkomsel
Nggak pake repot, cukup email ke cs@telkomsel.co.id dengan subjek cek kode PUK. Jangan lupa menyebutkan nomor Telkomsel dan 16 angka di belakang kartu di isi email kamu.
Cara mendapatkan kode PUK Telkomsel ini adalah cara paling lengkap :) Kamu bisa pilih salah satu cara yang paling mudah untuk digunakan. Banyak alternatif, jadi siapa bilang minta Kode PUK Telkomsel itu sulit?
Jasa Pembuatan Website
BalasHapusJual Nomor Cantik Telkomsel Termurah!